Asik Setahun Dua Kali Ketemu Puasa Ramadhan, Quora : Nanti Mas Tahun 2030

- 3 Mei 2021, 06:00 WIB
Ilustrasi dua kali Bulan puasa tahun 2030.
Ilustrasi dua kali Bulan puasa tahun 2030. /Kharisma Muhammdiyah/freepick/

LENSA BANYUMAS - Tahun 2030 nanti memang akan terjadi Ramadhan 2 kali, tetapi untuk Hari Raya Idul Fitri tetap 1 kali.

Kenapa bisa terjadi? karena di tahun 2030 berdasarkan kalender hijriyah 1452 dan 1453.

Ramadhan pertama akan terjadi di tanggal 5 Januari sedangkan untuk Idul Fitri tanggal 4 Februari.

Baca Juga: Selama Lebaran Idul Fitri 1442 Hijriah, Masyarakat Bantul Diharapkan Tidak Lakukan Mudik

Ramadhan kedua akan terjadi di tanggal 26 Desember atau tepat sehari setelah perayaan Natal.

Kok bisa Terjadi????

Dikutip Lensa Banyumas dari Quora,Senin, 3 April 2021, dalam Ilmu Pengetaahuan Alam tentang kalender masehi dan hijriyah, adalah dimana kalender masehi jumlah harinya 365 atau 366 Apabila tahun kabisat sedangkan kalender hijriyah jumlah harinya hanya 355.

Baca Juga: Hingga Jelang Lebaran Pemkab Banyumas Gencar Pantau Prokes di Pusat Keramaian

Nah dalam hal ini tiap 1 tahun akan terdapat selisih 10 sampai 11 hari, itulah nanti yang akan terakumulasi.

Jadi suatu saat di 1 Tahun Kalender Masehi bisa saja terdapat 2 kali Bulan Ramadhan dan ini terjadi setiap 30 tahun sekali.

Halaman:

Editor: Cokie Sutrisno

Sumber: Quora


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x