5 Kado Valentine Bahasa Cinta ini Jauh Lebih Istimewa, Murah dan Kesannya Mendalam

- 12 Februari 2022, 18:30 WIB
Ilustrasi Valentine, siapkan bahasa cinta untuk kado istimewa bagi pasangan.
Ilustrasi Valentine, siapkan bahasa cinta untuk kado istimewa bagi pasangan. /Ylanite/Pixabay/

LENSA BANYUMAS - Tak harus berupa barang mahal atau istimewa untuk memberikan kado pada orang tercinta di hari valentine.


Karena barang mewah itu juga belum tentu memiliki kesan istimewa dalam waktu panjang.
Namun 3 kado yang bukan berupa barang berikut ini justru diyakini akan jauh lebih istimewa dan tepat diberikan saat hari Valentine.

Dilansir dari ANTARA yang mengutip Mak comblang tersertifikasi sekaligus CEO dan CO-Founder dari agensi kencan Lunch Actually, Violet Lim, ada kiat istimewa di hari Valentine.

Salah satu caranya adalah menunjukan bahasa cinta terhadap pasangan penerima kado Valentine.

Baca Juga: Sebentar Lagi Hari Valentine! Ada Yang Sedang Kasmaran? Ini Lagu-Lagu Yang Cocok Dengan Situasimu Saat Ini

Apa saja rekomendasi kado Valentine berdasarkan bahasa cinta pasangan?

1. Sentuhan Fisik

Staycation, jika bahasa cinta suami atau isteri adalah sentuhan fisik.

Bila dibandingkan dengan memberikan hadiah berupa barang mahal, cara ini lebih penting dan berkesan dalam.

Halaman:

Editor: Ady Purwadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x