Bingung Milih SSD? Perhatikan Hal Berikut Sebelum Membelinya

- 25 Februari 2022, 13:30 WIB
Bingung Milih SSD? Perhatikan Hal Berikut Sebelum Membelinya. / pixabay / StockSnap
Bingung Milih SSD? Perhatikan Hal Berikut Sebelum Membelinya. / pixabay / StockSnap /

LENSA BANYUMAS - Perkembangan teknologi yang semakin canggih terkadang membuat kita bingung untuk memilih suatu hal terutama komponen.

Komponen dari laptop sangat menentukan kecepatan serta kinerja dari laptop itu sendiri.

Kita sering bingung ketika memilih SSD yang paling cocok khususnya untuk editor.

Dilansir Lensa Banyumas.Pikiran-Rakyat.com dari video yang dibagikan pada kanal youtube Daunnets Film, terdapat hal-hal yang perlu kita pahami untuk memilih SSD yang tepat.

Baca Juga: Tips Mengatasi Android Tak Bisa di Cas, Bisa Jadi Karena Hal Sepele ini

Editor milenial biasanya mengerjakan video dengan ukuran yang besar dari kamera-kamera zaman sekarang.

Selain itu permintaan pelanggan juga menjadi beban tersendiri untuk para editor. Perlu kita ketahui bahwa SSD memiliki bentuk fisik yang berbeda-beda.

Begitu pula dengan teknologinya, ada yang fisiknya sama namun teknologinya menggunakan Chip atau dengan CD. Teknologi yang berbeda-beda sangat mempengaruhi kecepatan.

Misalnya SSD Sata maksimal kecepatannya di 500mbps. Saat ini teknologi Sata tidak sekencang  NVMe.

Halaman:

Editor: Rama Prasetyo Winoto

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x