Jangan Buka Situs dan Web Berbahaya Ini! Apa aja? Ini Penjelasannya

- 8 Maret 2022, 22:00 WIB
Jangan Buka Situs dan Web Berbahaya Ini/pixabay
Jangan Buka Situs dan Web Berbahaya Ini/pixabay /

LENSA BANYUMAS - Di media sosial Indonesia, banyak tersebar situs dan web berbahaya. Situs dan web itu bisa muncul di mana saja, tanpa kalian ketahui asal dan isi sebenarnya.

Lalu apa saja situs dan web tersebut?

Pertama, Cannibal Cafe. Situs ini sudah ada sejak 1994 sebagai forum online. Sesuai dengan namanya, situs ini merupakan forum untuk orang-orang kanibal. Setelah dilacak, diketahui kalau asal dari situs ini dari Tiongkok.

Baca Juga: Ini Dia Titik Terang Terbaru Dari Kasus Tangmo Nida, Artis Thailand Yang Meninggal Misterius

Tiongkok sendiri pernah viral karena perdagangan daging manusia, seperti janin bayi dan daging manusia. Meskipun telah diblokir aksesnya di hampir seluruh dunia, situs ini kerap dianggap sebagai cikal bakal perilaku kanibalisme di seluruh dunia.

Kedua, Plane Crash Info. Situs ini menyimpan rekaman kecelakaan pesawat di seluruh dunia semenjak 1908. Tak hanya rekaman suara, situs ini juga menyimpan foto-foto setelah kecelakaan pesawat dan bahkan list korban kecelakaan.

Herannya, situs ini dikunjungi hingga ribuan kali setiap bulannya. Situs ini juga memuat kecelakaan-kecelakaan pesawat di Indonesia yang di dalamnya ada transkrip, rekaman, dan list korban.

Baca Juga: Ini Lirik Lagu Tutur Batin Karya Yura Yunita Yang Menyentuh Pendengarnya

Ketiga, Bestgore. Situs ini memuat video-video terseram yang terekam oleh kamera, mulai dari kecelakaan, penyiksaan, pembunuhan, hingga aksi bunuh diri.

Halaman:

Editor: Rama Prasetyo Winoto

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x