Mengatasi Kenakalan Remaja? Ini 11 Cara Yang perlu Diketahui Orang Tua

- 3 Maret 2022, 21:05 WIB
Mengatasi Kenakalan Remaja? Ini 11 Cara Yang perlu Diketahui Orang Tua. / freepik /@rawpixel.com
Mengatasi Kenakalan Remaja? Ini 11 Cara Yang perlu Diketahui Orang Tua. / freepik /@rawpixel.com /

Duduklah dengan mereka dan bicaralah tentang konsekuensi jangka panjang dari perilaku buruk yang mereka lakukan.

 

8. Jangan pernah lepas tangan

Upaya mengatasi kenakalan remaja yang juga tak boleh dilupakan adalah keterlibatan Anda sebagai orangtua.

Cobalah untuk menjadi orangtua yang peduli dengan apa yang anak remaja Anda lakukan.

Tanyakan pada anak hal apa yang sedang mereka kerjakan dan geluti bersama teman-temannya.

Anda juga perlu mengetahui di mana anak-anak bermain dan dengan siapa mereka senang bermain.

 

9. Batasi penggunaan gawai (gadget)

Membatasi atau bahkan melarang anak remaja menggunakan gawai atau gadget adalah salah satu cara mengatasi kenakalan remaja yang cukup efektif.

Halaman:

Editor: Rama Prasetyo Winoto

Sumber: Sehatqu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah