Pendekar Banyumas Kembali Raih Prestasi Kejurda Pencak Silat Jateng 2021

- 13 Desember 2021, 11:39 WIB
Pendekar Banyumas kembali meraih prestasi di Kejurda Pencak Silat Jateng yang digelar di Tegal, 10-12 Desember 2021. / Istimewa
Pendekar Banyumas kembali meraih prestasi di Kejurda Pencak Silat Jateng yang digelar di Tegal, 10-12 Desember 2021. / Istimewa /

Pelatih silat Banyumas lainnya Nislam mengungkapkan dari beberapa pesilat yang menjadi tim IPSI Banyumas, terus dilatih baik secara terpusat maupun mandiri

"Juga dilakukan evaluasi dan dimonitor perkembangannya agar bisa mencapai target performance yang maksimal," ucap Nislam. 

Pencak silat merupakan tradisi sekaligus jenis olahraga bela diri asal Indonesia dimana pada 11 Desember 2019, pencak silat telah ditetapkan oleh UNESCO sebagai Warisan Budaya Tak Benda pada Sidang ke-14 Intergovernmental Committee for the Safeguarding of the Intangible Cultural Heritage, di Bogota, Kolombia.

"Sebagai bangsa Indonesia sudah seharusnya kita bangga dan berupaya untuk melestarikannya," imbuh Soelarso.***

Halaman:

Editor: Rama Prasetyo Winoto

Sumber: IPSI Banyumas


Tags

Artikel Pilihan

Terkini