Dukung Pemerintah Tanggulangi Covid-19, Unsoed Siapkan Laboratorium Terpadu Uji Swab

- 7 Juli 2020, 15:38 WIB
Rektor Unsoed Purwokerto Prof Suwarto. Foto : Antara
Rektor Unsoed Purwokerto Prof Suwarto. Foto : Antara /

Baca Juga: Kasus Positif Covid-19 di Banyumas Melonjak, GOR Satria Diaktifkan Lagi sebagai Tempat Karantina

Lebih lanjut mengenai upaya penanggulangan Covid-19 di internal Unsoed, Rektor mengatakan semua aktivitas, baik akademik maupun manajemen, harus menerapkan protokol kesehatan Covid-19 dengan ketat guna mencegah penyebaran virus corona jenis baru tersebut.

Khusus untuk kegiatan akademik, kata dia, hingga saat ini masih dilakukan secara daring dengan tujuan untuk melindungi mahasiswa, dosen, staf, dan masyarakat agar tidak sampai terinfeksi Covid-19.

Menurut dia, Unsoed juga sudah membuat Gugus Reaksi Cepat Penanganan Covid-19 yang bertugas membantu masyarakat dan mahasiswa yang terdampak Covid-19 termasuk memberikan bantuan kepada mahasiswa berupa pengurangan uang kuliah tunggal (UKT).

Baca Juga: Kementan Gandeng Swasta Perbanyak Antivirus Buatan Anak Bangsa

Baca Juga: Pesawat Diduga Angkut Narkoba dari Venezuela Terbakar di Meksiko

"Berbagai macam kegiatan kemasyarakatan termasuk penelitian, juga banyak dialihkan untuk penanggulangan Covid-19. Misalkan, pengabdian masyarakat untuk memberikan edukasi terkait dengan pencegahan Covid-19, alat pelindung diri, dan sebagainya termasuk sembako kepada masyarakat yang terdampak Covid-19," katanya.***

Halaman:

Editor: Muhammad Abdul Rohman

Sumber: antaranews


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah