5 Cara Bantu Anak Hadapi Stres Selama Pandemi

- 26 Juli 2021, 20:12 WIB
Bantu anak hadapi stres dengan lima cara.
Bantu anak hadapi stres dengan lima cara. /Kemensos RI/

LENSA BANYUMAS - Stres bisa menimpa siapapun  dalam menghadapi masa pandemi Covid 19 ini, tak terkecuali kalangan anak yang memiliki potensi stres karena kondisi sekarang ini.

Anak-anak juga dapat merasa khawatir, kesal, bingung, atau sedih selama pandemi tak ubahnya seperti para orang tua atau kalangan dewasa.

Dibutuhkan perhatian khusus dari para orang tua untuk mendampingi sekaligus menjaga anak-anaknya dari potensi stres karena pandemi.

Baca Juga: Mencuci Piring Ternyata Bisa Kurangi Stres Lho, Ini Hasil Penelitian Terbaru

Banyak cara yang bisa dilakukan, dan mungkin diantara anda yang kebetulan menemukan kasus demikian danbsudah lebih dulu menanganinya.

Tinggal hasilnya optimal atau tidak, semua bergantung dari bagaimana anda menanganinya.

Harapan terbesar adalah agar pandemi ini tidak sampai berpengaruh pada anak kondisi kejiwaan anak sehingga tidak sampai merepotkan.

Jika belum memiliki cara, berikut ada 5 cara bantu anak hadapi stres di masa pandemipandemi :

1. Anda harus siap menjadi pendengar setia jika anak ingin menyampaikan sesuatu tentang isi hatinya,

Halaman:

Editor: Ady Purwadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x