Petahana tidak Mencalonkan Dan Tidak Mau Dicalonkan, Ketua Umum PHRI Banyumas Jadi Bola Liar

- 27 Februari 2021, 09:37 WIB
Muscab PHRI Banyumas / Wakil Ketua Panitia Muscab PHRI Kab. Banyumas
Muscab PHRI Banyumas / Wakil Ketua Panitia Muscab PHRI Kab. Banyumas /

Dia menyebutkan ada beberapa inisial nama seperti BA, YAP, IR, AHB, dan EI yang saat ini aktif di PHRI.

Dan Calon Ketua Umum akan diminta memaparkan visi dan misinya di depan anggota PHRI untuk dilakukan pemilihan.

Pemilihan sendiri dilakukan atas dasar musyawarah mufakat dan berpeluang dilanjutkan dengan sistem voting.

"Sampai hari ini tercatat ada 250 anggota aktif PHRI yang memiliki hak suara pada saat Muscab nanti," jelasnya.

Peran PHRI sebagai mitra strategis pemerintah dalam membangkitkan industri hotel dan restoran, menjadi satu tantangan tersendiri bagi siapapun terlebih Ketua umum yang akan terpilih nanti.

Sumber: Panitia Muscab PHRI Kab.Banyumas

Halaman:

Editor: Rama Prasetyo Winoto


Tags

Artikel Pilihan

Terkini