Lepas 4 Atletnya Ikut Popda, Ketua Harian PBVSI Banyumas: Voli Pasir Jadi Kebanggaan Insan Voli Banyumas

- 13 November 2021, 20:50 WIB
Ketua Harian Pengkab PBVSI Banyumas Irawati beserta jajaran melepas 4 atlet voli pasir yang akan mengikuti Popda, hari Sabtu 13 Nopember 2021. /  Istimewa
Ketua Harian Pengkab PBVSI Banyumas Irawati beserta jajaran melepas 4 atlet voli pasir yang akan mengikuti Popda, hari Sabtu 13 Nopember 2021. / Istimewa /

"Kalian adalah pemenangnya karena dari sekian banyak atlet voli pasir hanya kalian berempat yang terpilih untuk mewakili Banyumas," pesan Irawati yang juga Kadindik Banyumas itu.

Sebelumnya, Tim Pelatih voli pasir Banyumas yaitu Nur Setyawan dan Teguh telah menargetkan kedua tim itu bisa mencapai babak final. 

"Minimal baik tim putra maupun tim putri, harapannya masuk final Popda," pungkas kedua pelatih Tim bola voli pasir Banyumas tersebut.***

 

Halaman:

Editor: Rama Prasetyo Winoto

Sumber: Lensa Banyumas


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah