Tiga Fakultas UNS Lakukan Uji Coba Kuliah Tatap Muka

- 7 April 2021, 22:30 WIB
UNS Solo Uji Coba Kuliah Tatap Muka, 7 April 2021./ ANTARA
UNS Solo Uji Coba Kuliah Tatap Muka, 7 April 2021./ ANTARA /

"Dari angkatan 2020 yang buat uji coba minta restu orang tua dan suratnya, kemudian di tes antigen. Jadi kalau sudah negatif dan dapat restu orang tua nanti boleh ikut luring ini," ungkap Dihya.

Pelaksanaan uji coba kuliah tatap muka rencananya akan dievaluasi secara berkala, karena UNS tidak ingin terjadi kluster dalam pembukaan kuliah tatap muka.

Mengingat masih uji coba, kuliah tatap muka hanya berlangsung sekitar 25 hingga 35 menit. 

Dengan tenaga dosen yang sudah di vaksinasi berjumlah lebih 600 dari sekitar 1.700 dosen yang secara bergilir akan menjalaninya.***

Halaman:

Editor: Rama Prasetyo Winoto

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x