Gus Nabil Ingatkan Kementan Harus Tunjukkan Basis Riset terkait Inovasi Kalung anti-Corona

- 6 Juli 2020, 12:34 WIB

"Pemerintah harus terus menerus menyediakan fasilitas kesehatan, menganalisa perkembangan, dan mengeksekusi kebijakan yang tepat bergantung pada kondisi kawasan masing-masing," katanya.

Ia melihat masih banyak tenaga medis yang wafat karena Covid-19 sehingga menjadikan kerugian aspek sumber daya manusia (SDM) yang besar sekali bagi bangsa Indonesia.

"Di sisi lain, warga harus terus patuh pada protokol kesehatan, dengan menggunakan masker, jaga jarak, jaga kebersihan, dan protokol lainnya," kata Gus Nabil.***

Halaman:

Editor: Muhammad Abdul Rohman

Sumber: antaranews


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

x