Jusuf Kalla Beberkan Rahasia Perbedaan antara Jokowi dan SBY

- 18 Oktober 2020, 10:01 WIB
Jusuf Kalla (JK). /instagram/@jusufkalla
Jusuf Kalla (JK). /instagram/@jusufkalla /

Lensa Banyumas - Jusuf Kalla (JK) yang pernah menjabat sebagai Wakil Presiden untuk era Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dan Jokowi ini, beberkan rahasia perbedaan kepemimpinan keduanya melalui tayangan YouTube yang diunggah di Channel Helmy Yahya bicara, pada 22 September 2020.

Ia mengaku memahami betul perbedaan kedua tokoh besar tersebut dalam memimpin Indonesia.

Baca Juga: 12 Kabupaten dan Kota Memiliki Kasus Aktif Covid-19 di Atas 1.000, Jokowi Prioritaskan Penanganan!

Dalam Channel Helmy Yahya tersebut, JK mengaku pernah menjabat sebagai Ketua Palang Merah Indonesia (PMI), dan ditunjuk sebagai menteri.

Kemudian, ketika sampai pada pembicaraan soal wakil presiden, Helmy Yahya menanyakan perbedaan kepemimpinan Jokowi dan SBY.

"Bapak dua kali menjadi wakil presiden. Lebih enak zaman pak SBY atau lebih enak di zaman pak Jokowi? " tanya Helmy dalam Channel YouTube tersebut.

Baca Juga: Di Tengah Pandemi Covid-19, Jokowi Resmikan Tol Pekanbaru-Dumai

Menjawab pertanyaan itu, JK mengaku sebenarnya sama-sama enak. Namun, dalam memimpin Indonesia, keduanya memiliki gaya yang berbeda.

"Ya sama lah. Cuma beda kepemimpinannya. Gayanya beda," Japan JK.

Seperti yang sebelumnya ditayangkan Portal Jember dalam artikel berjudul Jusuf Kalla Bongkar Gaya Kepemimpinan SBY dan Jokowi, Tak Disangka Ada Perbedaan Besar Ini, JK lalu menjelaskan perbedaan yang dimaksud.

Halaman:

Editor: Henoh Prastowo

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x