Resep Nastar 1 Kg Anti Gagal, Bisa Jadi 5 Toples

- 5 April 2024, 13:59 WIB
Wajib ada saat Lebaran, resep kue nastar yang gurih dan lembut
Wajib ada saat Lebaran, resep kue nastar yang gurih dan lembut /dok. istimewa/

Keempat, panaskan oven dengan api sedang atau 150-160 derajat celcius. Masukkan loyang yang sudah diisi adonan ke dalam oven. Setelah agak matang, ambil loyang lalu dinginkan.

Kelima, setelah adonan dingin, oles bahan oles ke masing-masing nastar, biarkan mengering. Kemudian olesi kembali, baru masukkan loyang ke dalam oven kembali. Biarkan sekitar 10 menit. Kemudian ambil kembali loyang, lalu olesi kembali dengan bahan oles. Pengolesan dilakukan 3 kali.

Keenam, ambil loyang dengan nastar yang sudah matang, pastikan nastar tidak gosong. Dinginkan dan siap disajikan.

Itulah penjelasan tentang cara membuat resep nastar 1 kg anti gagal yang bisa Anda buat sendiri di rumah.***

Halaman:

Editor: Cahyaningtias Purwa Andari

Sumber: Dari Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah