8 Tips Mengatasi Bau Kotoran Tikus di Rumah Demi Kesehatan Keluarga, Nomor 8 Jangan Sampai Terlewat Ya

- 29 Januari 2022, 17:30 WIB
8 Tips Mengatasi Bau Kotoran Tikus di Rumah demi Kesehatan Keluarga. / pixels / Alexas Fotos
8 Tips Mengatasi Bau Kotoran Tikus di Rumah demi Kesehatan Keluarga. / pixels / Alexas Fotos /

LENSA BANYUMAS - Kemunculan Tikus di rumah, seringkali membuat kesal dan sangat meresahkan bagi semua penghuni rumah.

Tikus – tikus tidak akan sungkan untuk membuat berantakan isi rumah terutama di area dapur.

Permasalahan munculnya tikus ini adalah bahaya nyata bagi keluarga, dan tidak boleh disepelkan.

Jika dibiarkan, akan beresiko terhadap kesehatan keluarga., selain cukup membuat pusing dan merepotkan seisi penghuni rumah.

Baca Juga: Kenali Kepribadian Dengan Membaca Arti Bentuk Wajah, Ini 5 Caranya

Permasalahan utama yang timbul dan sangat merepotkan karena kehadiran Tikus di rumah, diantaranya:

- Membuat berantakan area dapur.  Hal ini banyak menyita waktu kita untuk membereskannya, belum lagi perabot rusak digerogoti, bikin emosi melonjak dan tidak baik untuk kesehatan,

- Membuat sarang dimana-mana. Di saat Tikus sudah membuat sarang di rumah kita bisa menjadi tempat beranak pinak dan akan menjadi sarang sampah yang bisa mengundang kecoa, belatung, dan hewan – hewan lainnya.

- Meninggalkan kotoran dan bau tidak sedap. Bau Tikus maupun kotorannya, seringkali membuat segala aktifitas di rumah menjadi tidak nyaman. Banyak bahayanya untuk kesehatan apabila tercium oleh hidung kita.

Halaman:

Editor: Rama Prasetyo Winoto

Sumber: Lensa Banyumas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x