Apakah Kamu Termasuk Self Gasligthing? Yuk Simak Penjelasannya

- 10 Februari 2022, 20:55 WIB
Apakah Kamu Termasuk Self Gasligthing? Yuk Simak Penjelasannya./ pexels / RODNAE Productions
Apakah Kamu Termasuk Self Gasligthing? Yuk Simak Penjelasannya./ pexels / RODNAE Productions /

Dikutip Lensa Banyumas.Pikiran-Rakyat.com dari laman Instagram @kreativv_id dan website halodoc, berikut tanda-tandanya:

 

- Ngga jujur sama diri sendiri. Seperti yang dijelaskan di atas, tindakan ini termasuk toxic dan termasuk memanipulasi diri sendiri.

Ngga ada salahnya kita untuk jujur terhadap diri sendiri, gengs! Kita jangan terus merasa denial hanya karena omongan orang lain tidak membuat kita tersinggung, padahal kenyataannya kita sakit hati mendengar perkataan orang lain.

 

- Negative thinking dengan diri sendiri. Jika pikiran kita diisi oleh negative thinking dan insecure, maka kita akan kehilangan motivasi dan timbul kecemasan.

Yuk, coba kita ubah mindset kita agar berpikir positif!

 

- Tidak memiliki pendirian, yakni lebih percaya pendapat orang lain.

Jangan sesekali gunakan standar hidup orang lain itu menjadi tolak ukur. Kita harus berdamai dan percaya dengan diri kita sendiri

Halaman:

Editor: Rama Prasetyo Winoto

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini