Cara Merawat Kucing British Shorthair Agar Tetap Sehat dan Usianya Panjang

- 17 Januari 2024, 19:41 WIB
Ilustrasi: Cara merawat kucing british shorthair
Ilustrasi: Cara merawat kucing british shorthair /Pixabay

Penenangan dari Dokter

Untuk tetap menjaga kesehatan dan mempertahan anti bodi dari kucing maka perlu juga secara berkala membawanya ke dokter hewan. Biasanya dokter akan memberikan vaksin, vitamin dan obat-obatan yang memang harus dikonsumsi berdasarkan perintah dokter.

Baca Juga: Kebun Binatang Terbaik di Indonesia, Cocok untuk Liburan Bersama Keluarga

Memberinya Makanan Sehat

Agar kesehatan kucing british tetap terjaga maka jangan sampai Anda memberikannya makanan secara sembarangan. Jika Anda terlalu banyak memberikan makanan dengan kandungan lemak maka dapat menganggu kesehatanya sebab kucing jenis ini memang tidak terlalu banyak gerak. Berilah makanan yang banyak memiliki kandungan omega 3 dan omega 6 yang terdapat pada ikan tuna, ikan salmon, daging merah, dan daging ungags.

Itulah cara merawat kucing british shorthair yang bisa Anda lakukan. Jangan sampai mengabaikan hal-hal di atas ya.***

Halaman:

Editor: Cahyaningtias Purwa Andari

Sumber: Dari Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x