Dampak Invasi Rusia kepada Ukraina, Perusahaan Besar ini Hengkang dari Rusia

- 5 Maret 2022, 09:40 WIB
Dampak Invasi Rusia kepada Ukraina, Perusahaan Besar ini Hengkang dari Rusia, Exxon Mobil salah satunya
Dampak Invasi Rusia kepada Ukraina, Perusahaan Besar ini Hengkang dari Rusia, Exxon Mobil salah satunya /Instagram/@exxonmobil/


Ford, pabrikan otomotif asal AS itu akan menangguhkan bisnis otomotifnya di Rusia. Diketahui mereka memiliki 50 persen saham di Ford Sollers, perusahaan patungan antara pembuat mobil AS dan perusahaan Rusia Sollers.

Namun, Ford tidak mengumumkan rencana menghentikan seluruh operasi di ketiga pabrik miliknya yang berada di Rusia, yaitu pabrik di St. Petersburg, Elabuga, dan Naberezhnye Chelny.

Baca Juga: Imbas Perang Rusia dan Ukrania, Peneliti Minta Pemerintah Indonesia Waspada Ancaman Siber


4. Exxon Mobil


Perusahaan migas asal AS ini juga akan hengkang dari Rusia adalah Exxon Mobile. Tahun lalu, Exxon mempekerjakan lebih dari 1.000 orang di Rusia dengan kantor di Moskow, St. Petersburg, Yekaterinburg dan Yuzhno-Sakhalinst.

Perusahaan ini mengumumkan akan keluar dari berbagai operasi di Rusia pada Selasa (2/3), termasuk meninggalkan operasi di proyek produksi minyak dan gas besar di Pulau Sakhalin di Timur Jauh Rusia.

Namun, Exxon Mobile tidak memberitahu detail jadwal mereka keluar dari Rusia. Sumber Reuters menyebut perusahaan telah mengevakuasi karyawan AS yang bertugas di Rusia.


5. BP


Lagi, perusahaan minyak kelas dunia yang bermarkas di Inggris ini juga melepas 20 persen kepemilikan saham di BUMN minyak Rusia Rosneft.

BP mengklaim sebagai salah satu investor asing terbesar di Rusia. BP diketahui telah beroperasi lebih dari 30 tahun di Rusia.

Halaman:

Editor: Rama Prasetyo Winoto

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x