Peristiwa Penting Yang Terjadi Pada 13 Februari, Salah Satunya Meletusnya Gunung Kelud di Jawa Timur

- 13 Februari 2022, 05:05 WIB
Peristiwa Penting Yang Terjadi Pada 13 Februari, Salah Satunya Meletusnya Gunung Kelud di Jawa Timur./ AP Archive
Peristiwa Penting Yang Terjadi Pada 13 Februari, Salah Satunya Meletusnya Gunung Kelud di Jawa Timur./ AP Archive /

 

5. 13 Februari 1974, Aleksandr Solzhenitsyn pemenang penghargaan Nobel dalam Sastrra pada tahun 1970, dibuang dari Uni Soviet.

 

6. 13 Februari 1978, tiga anggota sekte Ananda Marga meledakkan bom di luar hotel Hilton di Sydney, Australia, menewaskan dua tukang sampah, seorang polisi dan beberapa lainnya.

 

7. 13 Februari 1984, Konstantin Chernenko menggantikan Yuri Andropov sebagai Sekretaris Jenderal Partai Komunis Uni Soviet.

 

8. 13 Februari 1990, sebuah persetujuan dicapai untuk sebuah rencana dua babak untuk mempersatukan kembali Jerman Barat dan Jerman Timur.

 

9. 13 Februari 2008, Perdana Menteri Australia Kevin Rudd meminta maaf akan sejarah perlakuan pemerintah Australia terhadap pribumi Australia dan Stolen Generation.

Halaman:

Editor: Rama Prasetyo Winoto

Sumber: Wikipedia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x