Hobi Tapi Bisa Menghasilkan Bisnis Yang Menguntungkan? Begini Caranya

- 8 Februari 2022, 20:00 WIB
Hobi Tapi Bisa Menghasilkan Bisnis Yang Menguntungkan. / pexels / ANTONI SHKRABA
Hobi Tapi Bisa Menghasilkan Bisnis Yang Menguntungkan. / pexels / ANTONI SHKRABA /

 

2. Sediakan waktu untuk uji coba

Jika kamu sudah memiliki pekerjaan tetap, sebelum memulai bisnis, jadikanlah bisnis kedua ini sebagai usaha sampingan terlebih dahulu.

Dari uji coba ini, kamu akan memiliki gambaran apakah kamu cocok untuk menjalankan bisnis ini, termasuk kekurangan dan kelebihan yang ada, tantangan yang akan muncul, dan beragam hal-hal lain yang perlu diantisipasi.

 

3. Siapkan business plan

Menurut laporan yang diluncurkan di Jurnal Kewirausahaan Strategis, pengusaha yang mempersiapkan rencana bisnis memiliki peluang 16 persen lebih besar untuk mencapai keberhasilan dibandingkan mereka yang tidak.

Rencana bisnismu harus merangkum ringkasan eksekutif dan perusahaan, produk dan jasa yang ditawarkan, rencana serta strategi pemasaran, timeline, tim manajemen, dan rencana keuangan.

 

4. Membangun identitas brand

Halaman:

Editor: Rama Prasetyo Winoto

Sumber: Zenius


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

x