Ini Manfaat Rebusan Jahe Merah dan Kunyit, Nomor 1 Cocok Bagi Anda Yang Ingin Langsing Tubuhnya

25 Februari 2022, 21:18 WIB
Ini Manfaat Rebusan Jahe Merah dan Kunyit, Nomor 1 Cocok Bagi Anda Yang Ingin Langsing Tubuhnya./ freepik / @atlascompany /

LENSA BANYUMAS - Bagi anda yang ingin melangsungkan badan dan mengurangi lemak dalam tubuh, mungkin bisa mencoba rebusan sereh jahe merah dan kunyit.

Tidak hanya itu, mengonsumsi rebusan sereh, jahe merah dan kunyit juga bermanfaat bagi kesehatan tubuh.

Berbeda dengan rebusan bawang putih, kalau sereh jahe merah dan kunyit membuat keringat menjadi lebih wangi.

Sebagaimana dibagikan dalam akun facebook manfaat tanaman herbal disekitar kita yang ditulis Cindy Yulianti, ada beberapa manfaat mengonsumsi rebusan sereh jahe merah dan kunyit bagi kesehatan tubuh kita:

Baca Juga: Sarapan Penting Bagi Kesehatan Tubuh, Ini Kata Pakar Gizi UGM

1. Untuk melansingkan tubuh (diet)

2. Mengurangi lemak dlm tubuh

3. Menurunkan kolesterol

4. detoksifikasi racun yg ada dlm tubuh

5. Meringankan peradangan pembengkakan    

6. Meringankan nyeri otot dan sendi

7. Mengatasi asam urat dn rematik

8. Mengatasi pengapuran tulang

9. Meringankan demam dan flu

10. Mengatasi masuk angin

11. Mengatasi insomnia

12. Membntu meringnkn strees dn depresi

13. Anti oksidan

14. Mengatasi bau mulut.

15. Anti bakteri dan virus

16. Menyehatkan pencernaan.

17. Mencegah sakit kepala.

18. Anti kanker dan anti oksidan

19. Mengatasi asam lambung.

20. Melancarkan sirkulasi darah

21. Melancarkan haid

 

Cara membuatnya:

- 4 batang serai

- 1 rimpang jahe

- 1rimpang kunyit.

 

Rebus semua bahan dengan 4 gelas air menjadi separuh dan diminum pagi serta sore.

Namun perlu diingat untuk ibu hamil dan menyusui dilarang konsumsi rebusan ini.

Itulah beberapa manfaat rebusan sereh, jahe merah dan kunyit bagi kesehatan tubuh. 

Semoga bermanfaat.***

Editor: Rama Prasetyo Winoto

Sumber: Facebook

Tags

Terkini

Terpopuler