Said Didu: Pembengkakan Proyek Kereta Cepat Jakarta - Bandung Tak Rasional, Lakukan Audit Investigasi

- 12 Oktober 2021, 16:06 WIB
Said Didu menilai pembengkakan anggaran proyek kereta cepat Jakarta Bandung tak rasional.
Said Didu menilai pembengkakan anggaran proyek kereta cepat Jakarta Bandung tak rasional. /Twitter.com/@msaid_didu/

Ada juga yang meminta pencerahan dari Said Didu soal urgensi proyek kereta cepat Jakarta Bandung tersebut, seperti akun Ngungare_Jang.

"Mohon pencerahannya om, bagaimana sih urgensi proyek kereta cepat ini dgn pemindahan ibukota negara..? Apakah keuntungan kereta cepat bila ibukota negara jadi dipindahkan.?," tulisnya.

Sementara akun Otak~Koplak mendukung soal audit seperti yang disampaikan Said Didu.

"Udah seharusnya diaudit, krn kenaikannya sdh melebihi 50% dr budget. Dalam sebuah proyek itu diluar kewajaran. Krn bengkaknya budget sangat mempengaruhi BEP, harga jual tiket, dll...," ujar akun ini.***

Halaman:

Editor: Ady Purwadi

Sumber: Twitter @msaid_didu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x