Peluang Prabowo dan Gerindra di Pilpres 2024 Bisa Berantakan Karena Mengekor ke Jokowi

- 11 Agustus 2020, 13:02 WIB
Peluang Prabowo di Pilpres 2024 ambruk lantaran lengket dengan pemerintah. Foto : Setneg
Peluang Prabowo di Pilpres 2024 ambruk lantaran lengket dengan pemerintah. Foto : Setneg /

 

Lensa Banyumas - Jawaban Ketum Partai Gerindra, Prabowo Subianto soal kesiapan maju sebagai calon presiden di Pilpres 2024 atas keinginan sejumlah kader di KLB Gerindra, masih menjadi teka-teki.

Seakan ragu, Prabowo Subianto tidak menjawab dengan tegas siap atau tidak maju menjadi capres kembali, seperti dikatakan Andre Rosiade.

Prabowo hanya akan membahas soal Pilpres 2024 satu atau satu setengah tahun menjelang pelaksanaan Pilpres. Membahas pencapresan saat ini dinilainya masih terlalu dini.

Baca Juga: Lirik Lagu 'Kulepas Dengan Ikhlas' Lesty Kejora untuk Lepas Rizki DA

Berbeda dengan yang diungkapkan Prabowo dalam Rapimnas Partai Gerindra pada Kamis 4 Juni 2020. Di kesempatan itu Prabowo menyatakan dengan tegas siap maju menjadi Capres di Pilpres 2024 jika diminta oleh kadernya.

Sejumlah survei memang mengabarkan optimisme, Prabowo Subianto menjadi calon kandidat presiden terkuat di antara nama lainnya seperti Ganjar Pranowo, Anies Baswedan, dan Ridwan Kamil.

Meski secara survei moncer, namun pencalonan kembali Prabowo Subianto di Pilpres 2024 diperkirakan harus melewati jalan terjal yang kemungkinan sulit dilewati. Apa saja?

Baca Juga: Trending Google! Ini Lirik Lagu Paparazzi dari Lady Gaga

Berubahnya Peta Politik

Halaman:

Editor: Agus Riyanto

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

x