Ini Daftar Tol Gratis untuk Lebaran 2024, Cek Jadwal Selengkapnya Berikut!

- 11 April 2024, 00:13 WIB
Ilustrasi: Tol Cikampek
Ilustrasi: Tol Cikampek /antaranews.com/

Daftar Tol Gratis Libur Lebaran 2024

  • Tol Cimanggis - Cibitung Seksi 28 (Cikeas - Cibitung) 19,65 Km
  • Tol Jakarta Cikampek II Selatan seksi Kutanegara - Sadang dengan panjang 8,5 Km
  • Tol Solo Yogyakarta NYIA Kulonprogo seksi Colomadu - Klaten dengan panjang 22,3 Km
  • Tol Bangkinang - Koto Kampar seksi Bangkinang-Koto Kampar dengan panjang 24,7 Km
  • Tol Kuala Tanjung Tebing Tinggi - Parapat Seksi 2 (Kuala Tanjung - Indrapura) dengan panjang 9,47 Km dan Seksi 3-4 (Tebing Tinggi Sinaksak) sepanjang 47,15 Km
  • Tol Indrapura Kisaran Seksi 2 (Lima Puluh Kisaran] dengan panjang 32.15 Km

Jasa Marga juga menambah 2 ruas tol yang dioperasikan gratis saat libur lebaran 2024m yaitu tambahan 1 lajur fungsional atau dari 2 lajur menjadi 3 lajur di Jalan Tol Palikanci KM 208+150 sampai dengan KM 210+190 (sepanjang ±2,04 Km) Fungsional akses tol KM 99 Jalan Tol Cipularang baik arah Jakarta maupun arah Bandung.***

Halaman:

Editor: Cahyaningtias Purwa Andari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah